30 Kata Kata Menemani Pasangan dari Nol Hingga Sukses
Ada yang rela menemani dari nol, meski pada akhirnya hanya mendapat sebuah ucapan “terima kasih” dan perasaan; “doa-doa baik untukmu telah Tuhan kabulkan” Selamat. Seikhlas itu seseorang yang mencintaimu. Tak kenal waktu, tak tahu malu. ~ jangandengerin
Wanita yang berkualitas adalah wanita yang menemani seorang pria dari nol bukan ketika pria sudah berada di puncak.
Siapapun yang menemani kita dari awal bahkan dari nol dengan segala keikhlasan, itulah yang patut kita perjuangkan. ~ Ferry Heilman
Setiap orang tua pasti tidak rela jika seorang anak putri yang ia didik dan besarkan dengan susah payah kemudian harus rela hidup susah dengan seorang lelaki yang ia pilih, Tapi sebaik-baiknya perempuan adalah ia yang mau menemani seorang laki laki dari nol. ~ royyanrifai
Salah satu mimpiku adalah menemani dari nol, berjuang bersama, hingga saatnya sukses bersama dan menikmati hidup bersama. ~ ayunyimas
Wanita sekarang lebih memilih mencari pria yang sudah mapan, punya banyak uang, mobil dan fasilitas-fasilitas lainya. Tapi jika takdir dan jodoh mengharuskan menemani dari nol, mau apa? ~ vitamince
Bagi jiwa-jiwa yang segan menemani pasangannya merintis segala hal dari titik nol, semoga Tuhan memberikan banyak rezeki selamanya. Amin! ~ iyudputra
Bangga jadi pasanganmu, bangga bisa jadi wanita yang menemani kamu dari nol. Berasa punya pom bensin gitu. Dimulai dari nol ya. ~ Andrea Raimadjo
Terimakasih telah mengajarkan ku untuk setia menemani berjuang dari nol hingga sampai sekarang ini walaupun pada akhirnya akulah yang terbuang. ~ Bella Karina
Karena yang menemani dari nol hingga sukses itu akan selalu diperjuangkan. Ketimbang yang menemani yang sudah sukses duluan.
Wanita yang pantas diperjuangkan adalah yang tulus menemani pria berjuang dari nol. Bukan yang hanya datang ketika pria telah sukses. ~ reinmujaddid
Aku tahu tidak mudah mendampingi pria kita dari NOL, tapi aku yakin itu akan jauh lebih nikmat daripada menemani saat sudah di puncak. ~ fidamillatina_
Yang mengerikan itu begini, kamu tercipta dan ada menemani dari nol sampai tinggi, jika sudah, tugasmu selesai, kamu disuruh pulang.
Tugasku memberi semangat menemani prosesmu dari nol sampai sukses. Setelah itu hak mu mau dengan siapa kamu akan menikmati hasilmu. ~ Liling
Terkadang pria yang sudah mempunyai segalanya lebih memilih mencari wanita lain dan mencampakan wanita yang sebelumnya selalu menemani dia dari nol. Namun, Tidak semua pria seperti ini.
Kalau memang cinta harus sabar menemani dari nol, bukan meninggalkan dan memilih dia yang hanya bermodal topeng sesaat. ~ Amri
Istri pertama menemani suami dari nol sampai sukses. Istri kedua menemani suami dari sukses sampai nol. ~ Rizky Septian
Salah satu hal terindah itu adalah memiliki kamu dan menemani kamu dari nol hingga sampai saat ini bukan menemani kamu saat kamu diatas saja. ~ coffeeclothes_
Wanita yang menemani pria dari nol sampai menjadi sukses, itu wanita yang hebat. Kata seorang dosen
Menemani seseorang dalam proses menuju impian mulai dari nol, itu sebuah kepercayaan. Dan ditinggalkan ketika sudah dipuncak mimpinya, itu sebuah pengorbanan. Dari kejadian ini, mengerti satu hal bahwa tidak semua orang itu pantas untuk diperjuangkan. ~ angrahadian
Kamu selalu menemani dan memberi semangat untuk berjuang mulai dari nol. Memberi motivasi yang tidak semua wanita memiliki sifat sepertimu.
Pencarian terbaru:
- kata kata nemenin pacar dari nol
- kata kata aku akan menemanimu dari nol
- kata kata temani aku berjuang dari nol
- kata kata perjuangan cinta dari nol
- kata kata berjuang bersama pasangan
- aku yang menemanimu dari nol
- ata temani aku sampai sukses
- bukan dia yang menunggu di puncak